Kamis, 03 Mei 2018

Cara Istall OpenSID Di Debian Server 8.6 Jrssie

Panduan Install OpenSID di Virtualbox


Assalamu'alaikum Wr.Wb

Di Postingan kali ini saya akan berbagi cara install OpenSID di virtualbox.

A. Pendahuluan
1. Pengertian
   OpenSID adalah sebuah aplikasi layanan untuk mengelola pelayanan yang ada didesa.

2. Latar Belakang
    Ingin memahami penggunaan OpenSID dan instalasinya.

3. Maksud dan Tujuan
    Agar suatu saat bisa diterapkan di desa.

B. Jangka Waktu Pelaksanaan
     1 Hari

C. Alat dan Bahan
- Laptop
- Virtualbox
- FIle Opensid, bisa didwonload di Github.
- Koneksi Internet bila diperlukan.
- Telah menginstall Lampp Server

D. Pembahasan
     OpenSID adalah sebuah aplikasi layanan untuk mengelola pelayanan yang ada didesa.
Berikut cara instalasinya :
> Pindahkan file OpenSID ke server debian
scp -r (file OpenSID) (hostname server)@(ipserver):/home/(hostname server)
> pindah kan file openSID yang .zip ke /var/www/html
mv (file Opensid.zip) /var/www/html
> Lalu masuk ke folder html
cd /var/www/html
> Lalu unzip file nya.
unzip (file Opensid.zip)
> Lalu mv OpenSID-2.5.1 opensid
> Lalu kasih hak akses di file nya
> Lalu masuk ke folder opensidnya, lalu disitu ada folder desa-contoh.
> Lalu pindahkan folder desa-contoh ke desa
> Lalu masuk ke folder desa, masuk lagi ke folder config. Lalu edit database.php
> edit bagian username dan password, diisi username dan password saat anda masuk ke phpmyadmin. Lalu database harus disamakan dengan database di phpmyadmin.
> Lalu buat database di phpmyadmin, nama database disesuaikan di atas.
> Lalu import file .sql, lalu go.
> Lalu cek di browser "localhost/opensid". Behasil :)
NB : Jika install opensid di localhost cara nya sama, tapi tidak perlu di

E. Kesimpulan
    Opensid diciptakan untuk menginput suatu data dalam desa.

F. Referensi
    Buku Panduan Opensid

Semoga Bermanfaat yak :v

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

0 komentar:

Posting Komentar